"PANCASILA SAKTI
Karya : Ana Restuningtyas
Sejarah itu masih tertulis jelas
Bagaimana para pahlawan di bunuh dengan kejamnya
7 jendral meregang nyawa
Pembantaian massal dimana-mana
1 oktober seribu sembilanratus enampuluhlima
Hari kesaktian pancasila menggema
Memperingati para pahlawan revolusi
Yang rela mati demi memegang teguh ideologi
Bagaimana dengan kita para penerus bangsa?
Sila² pancasila yang mengandung penuh makna
Sila pertama sampai sila kelima
Tugas kita untuk mengamalkannya
Mengheningkan cipta mengenang para pahlawan negara
Memegang kokoh ideologi pancasila
Sebagai dasar negara Indonesia
Pemersatu bangsa dengan semboyan Bhineka Tunggal Ika"
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.