Duniaku, yang Kini Hitam Hampa dan Jiwaku, Membeku Tiada Rasa

Duniaku, yang Kini Hitam Hampa dan Jiwaku, Membeku Tiada Rasa

   

Kan ku obati semua luka

Yang pernah Ada        

Dalam ingatan yang tak pernah sirna,

Agar terhapuskan Semua  lara.


Duniaku, sunyi amat terasa

Dan mimpiku, membuat Orang tertawa.

     

Sering kali ku di pandang hina,

Telah lama ku tak Rasakan cinta.

 

Dari Mereka Yang Tak Pernah

Anggap diriku mampu Tuk wujudkan semua.


Ku terdesak oleh waktu berdetak,

Aku harus bergerak

       

Hidupku mimpiku dan Cintaku,

Kini berubah menjadi abstrak.

      

Walau jiwaku terkoyak,

Kan ku nikmati setiap babak.

      

Kan ku buktikan bahwa Ku mampu,

Pada Mereka Yang Telah Menghina dan bersorak.

Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.