Bumantara
Lihatlah
Bagaimana lembayung itu menari dengan indah
Merapah Mega pada cakrawala
Baskara yang selalu setia dengan binarnya
Dengarlah
Bagaimana para ancala nan Jenggala berebut nada
Membuat sang bayu ikut tersenyum
Sungguh,
Tak akan sekejap pun aku berlari oleh pesonamu
Andaikan dapat, kumohon kala berhenti saja
Teruntuk Bumantara,
Pendar diufukmu menyihir ku.
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.