Cover buku |
Selamat Menikmati puisi di bawah ini:
Jeritan suara kami
Wahai engkau pemimpin kami
Lihatlah!
Kami menderita
Kami sengsara
Anda merampas milik kami
Anda potong hak kami
Anda menindas kami
Lihatlah! lihatlah!
Disana.. Banyak keterpurukan, kelaparan
Disini... Penuh kemiskinan
Dan engkau berselimut kebahagiaan
Apa kau tak mendengar?
Jeritan jeritan kami
Suara permohonan kami.
Di mana janjimu
Dimana visi misimu
Kau para tikus berdasi
Lupa harga diri
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.