![]() |
Cover buku |
Selamat Menikmati puisi di bawah ini:
"Hujan
Hujan kembali membasahi bumi
Menguak aroma petrichor menentramkan hati
Nyaman, damai, baunya masih saja ada sampai pagi tiba
Aromanya, selalu menenangkan hatiku
Namun ada satu masa, yang membuat ku sangat kecewa akan hujan
Dimana kita menjadi aku dan dia
Keadaan yang memaksaku ikhlas melepasnya pergi selamanya
Menciptakan kenangan pahit tiada tara
Hujan selalu mengingatkanku padanya
Entah berupa memori atau hayalan semata
Saat kita masih bersama
Aku rindu padanya
Dan biarlah hujan menjadi saksi bisu dari
kenangan yang pernah tercipta
"
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.